Coba lihat kembali potret dirimu sewaktu kecil. Dulu, sewaktu bayi, tubuh kita pasti jauh berbeda dari yang sekarang bukan? Atau, pernahkah di suatu hari yang panas, […]
Hai, Sobat Sains! Semoga kalian masih menyimpan rasa penasaran pada reaksi kimia yang berperan untuk menghasilkan rasa lezat pada kue kering keping cokelat ya. (Sudah baca […]
Siapa bilang belajar sains itu harus melulu di ruang kelas atau laboratorium khusus? Kita bisa loh belajar kimia, fisika, dan biologi ketika kita membuat kue kering […]
Apakah sobat sains termasuk salah satu pengguna jeli minyak bumi? Mungkin nama itu terdengar asing bagi sebagian besar orang. Tapi jika disebut dengan Vaseline, apakah terdengar […]
Halo sobat sains! Ketika melihat manusia berkomunikasi satu sama lain, itu adalah hal yang biasa. Namun, bagaimana dengan sel-sel tumbuhan? Rupanya sel-sel tumbuhan punya cara sendiri […]
(Tulisan di bawah ini pertama kali dipublikasikan di Pustaka Sains pada tanggal 7 Januari 2017) Kadang ilmuwan memiliki rasa ingin tahu yang sangat tinggi bahkan sampai […]
Halo sobat sains! Masih kepikiran sama bau Kali Item yang lagi viral itu nih. Untuk yang belum baca, kamu bisa lihat bahasan tentang penggunaan nano-bubble untuk […]
Mungkin banyak di antara kita yang tinggal di negara tropis seperti Indonesia belum pernah melihat langsung es salju dan tidak tahu betapa indah dan spesial bentuk […]
Oobleck Pernahkah Kamu Melihat Pasir Isap? Terlihat mengerikan ya. Karena ketika seseorang tidak sengaja menginjak pasir isap, maka ia tidak bisa kemana-mana. Jika ia bergerak, maka […]